18 Okt 2018

Sedot WC Ponorogo

Pembuangan excreta manusia merupakan bagian penting dari penyehatan lingkungan dalam rangka mencegah pencemaran dan penyebaran penyakit. Atas dasar tersebut pembuangan excreta dengan baik bertujuan untuk menampung dan mengisolir sehingga dapat tercegah terjadinya hubungan langsung maupun tidak langsung antara excreta dengan manusia. Hal ini juga mencegah terjadinya penularan faecal borne diseases dari penderita kepada orang yang sehat

ilustrasi

Metode pembuangan excreta manusia ada berbagai macam. Yang paling utama dan dianjurkan adalah dengan jamban tipe leher angsa. kelebihan model leher angsa adalah lebih bersih dan sehat, mudah dibersihkan, mencegah timbulnya bau dengan genangan air dan aman digunakan anak anak. Pembuangan dipadu dengan aliran air menuju septic tank. Jika penampungan penuh dengan lumpur hasil dekomposisi bisa dikuras dengan jasa sedot WC


Penggunanaan jasa sedot WC termasuk di Ponorogo sangat membantu untuk menguras septic tank. Hal ini akan memudahkan kita untuk mengatasi masalah penampungan pembuangan sehingga bisa digunakan kembali. Untuk permintaan penanganan septic tank penuh di Ponorogo anda bisa menghubungi kami. selain itu kami juga menangani WC mampet, pembuatan septic tank baru, dan renovasi



Mas Syaiful

081357445262
085735212006










Disqus Comments